Mafia 1 The City of Lost Heaven PC Game Free Download – Bagi anda penggemar game Mafia tentunya kalian harus mencobanya dari series pertama hingga terakhir supaya makin seru dan mengikuti alur cerita. Disini kalian akan berperan sebagai Mafia yang bernama Tommy Angelo lalu bertemu dengan polisi Detektif Norman di sebuah cafe. Nah Tommy meminta bantuan kepada Detektif Norman untuk menjadi saksi bahwa ia akan melawan bossnya dan meminta imbalan perlindungan saksi.
Pertama kali saya memainkan Game Mafia PC Game ini, kita akan mengendarai sebuah mobil dengan fitur spedometer saja. Saat mengendarai mobil tiba-tiba ada sekelompak mafia yang menyerang dengan cara menabrakan mobilnya serta menembak menggunakan senjata api. Tugas anda hanyalah melarikan diri supaya aman, biasanya sih mobil mafianya akan menabrak tiang abis itu kalian akan aman. Setelah aman dari kejaran musuh kalian harus membuka PETA dan harus mengikuti tanda silang untuk melanjutkan misi.
Untuk Stage pertama sih kebanyak naik mobil tetapi kedepanya lebih menarik lagi, karena kita harus membunuh para geng mafia. Nah game ini juga mempunyai grafik yang sederhana tetapi yang saya suka dari Game Mafia 1 The City of Lost Heaven ini mempunyai alur cerita yang sangat bagus, jika anda sudah tamat memainkan series pertama jangan lupa lanjutin dengan Mafia 2 gan.
Info Game
- Developers : 2K Czech
- Publisher : Gathering of Developers
- Release Date : 28 Agustus 2002
- Seri : Mafia
- Genre : Third-person shooter
- Mode : Single Player
- Upload : Google Drive
Mafia 1 System Requirements
- OS : All Windows
- Video Card: NVIDIA 8400GS.
- OS: Windows XP/Vista/7.
- Processor: Intel Core 2 Duo @ 2 Ghz / AMD Athlon X2 @ 2.4 Ghz.
- Memory: 2 Gb.
- Hard Drive: 16 Gb free.
- Video Memory: 512 Mb.
- Sound Card: DirectX Compatible.
- Keyboard and Mouse.
Mafia 1 Free Download
- Download Links – 1.3GB Google Drive
- Password : www.itasikgame.com
- Update Link 15 Oktober 2017
Cara Menginstal
- Download lalu extract menggunakan WinRAR Full
- Buka foldernya lalu pilih Setup.exe dan instal sampai selesai
- Ke Desktop dan mainkan Mafia 1 dengan klik kanan run as admin
- Selamat bermain dan Enjoy!