Crash Bandicoot 4 It’s About Time PC Game Free Download – Tasikgame akan membagikan link file Full Version (Codex) dan Repack Version (DODI) yang bisa kalian download single link maupun part links. Jika dulu kalian sering bermain Game PS1 pastinya bakal tau dengan game Crash Bandicoot ini dan sekarang kalian bisa bernostalgia kembali dengan fitur serta grafik yang lebih modern.

Overview

Crash Bandicoot 4 Free Download ini memiliki gameplay yang mirip dengan Game Playstation 1, akan tetapi di versi PC ini grafik dan pergerakan karakter lebih smooth untuk kita gerakan. Mulai dari berlari, melakukan dash dan melompat lompat 2x yang membuat kontrol pemain lebih nyaman dan realistis.

Pemain akan menikmati game ini yang di buat oleh Toy For Bob. Mulai dari kontrol pemain, grafik game, animasi, efek dan menikmati petualangan. Jika kalian menyelesaikan setiap map nanti petualang kalian akan di temani oleh wanita cantik bernama Coco.

Map / Dimensi yang harus kalian lewati mulai dari N. Sanity Island, The Hazardous Wastes (2084), Salty Wharf (1717), Tranquility Falls (1402), Mosquito Marsh (A Few Days Ago), The 11th Dimension (1954), Eggipus Dimension (88 Million B.C.B), Bermugula Orbit, The Snax Dimension (3023), Cortex Island (1996) dan Final Boss.

Kalau kalian kangen dengan versi Game PS1 bisa mainkan Crash Bandicoot PS1/PSX.

Informasi Game

Screenshots

System Requirements

  • Operating System: Windows® 10
  • Video: Nvidia GTX 660/AMD Radeon HD 7950
  • Storage: 30 GB
  • Input: Keyboard + mouse and controllers are supported
  • Processor: Intel® Core i3-4340/AMD FX-6300. ARM64 installation not recommended
  • Memory: 8 GB RAM

Recommended:

  • Operating System: Windows® 10
  • Video: Nvidia GTX 970/AMD R9 390
  • Processor: Intel® Core i5-2500k/AMD Ryzen 5 1600X. ARM64 installation not recommended
  • Memory: 16 GB RAM

Crash Bandicoot 4 Free Download

Cara Install Game

  1. Download Single Link / Semua Part Links
  2. Extract Part1 dengan WinRAR agar filenya tergabung
  3. Mount file .iso menggunakan PowerISO
  4. Jalankan setup hingga proses instalasi selesai
  5. Copy file isi crack ke dalam folder instalasi game Crash 4
  6. Replace all dan mainkan gamenya.